on . Hits: 746

Pengadilan Agama Magetan Laksanakan Upacara Peringatan Hari Ulang Tahun Mahkamah Agung Republik Indonesia Ke 77

Magetan | pa-magetan.go.id | Peringatan Hari Ulang Tahun Mahkamah Agung Republik Indonesia ke 77 yang jatuh pada hari Jumat 19 Agustus 2022, ditandai dengan dilaksanakannya Uacara Bendera oleh seluruh karyawan dan karyawati Pengadilan Agama Magetan. (19/8/2022). Dilaksanakan di Halaman Kantor Pengadilan Agama Magetan, bertindak sebagai pembina Upacara adalah Ketua Pengadilan Agama Magetan (Eny Rianing Taro, S.Ag., M.Sy)

Dalam Kesempatan tersebut, pembina upacara membacakan pidato dari Ketua Mahkamah Agung Republik Indonesia. Peringatan ulang tahun Mahkamah Agung ke-77 kali ini, bisa dirayakan kembali dengan suasana yang lebih meriah, setelah sebelumnya hanya bisa dilaksanakan dengan penuh keterbatasan, akibat Pandemi COVID-19.
Kemeriahan diharapkan mampu memberikan semangat untuk bangkit kembali sesuai dengan tema yang di canangkan dalam peringatan ulang tahun Mahkamah Agung kali ini, yaitu “ Bangkit Bersama, Tegakkan Keadilan ”

Dirgahayu Mahkamah Agung Republik Indonesia yang ke-77, Mari Bangkit Bersama, Tegakkan Keadilan.

APLIKASI - APLIKASI PENDUKUNG


Hubungi Kami

Pengadilan Agama Magetan

Jalan Raya Magetan Maospati

Km.06 Magetan 63391

Telepon : 0351 895169

Fax : 0351 897378

Administrasi Perkantoran : This email address is being protected from spambots. You need JavaScript enabled to view it.

Tabayun & Perkara : kepaniteraan.pamagetan@gmail.com

Facebookpage : @pamagetan

Tautan Aplikasi

Pengadilan Agama Magetan @2025

UserWay